Wednesday 1 April 2015

CLASH OF CLANS TUTORIAL BAHASA INDONESIA UNTUK PEMULA


CLASH OF CLANS TUTORIAL BAHASA INDONESIA UNTUK PEMULA
Clash of Clans adalah permainan video game strategi freemium pada perangkat bergerak yang dikembangkan oleh Supercell, Sebuah perusahaan video game yang berbasis di Helsinki, Finlandia.
Permainan ini dirilis untuk platform iOS pada 2 Agustus 2012. Untuk Android, peluncuran awal dilakukan di Kanada dan Finlandiapada 30 September 2013. Pada 7 Oktober 2013, permainan ini dirilis secara Internasional di Google Play.
Bagi para pemain COC pertahanan desa sendiri tentu menjadi hal yang sangat penting baik itu tata letak building,defenses maupun wall
ada 3 jenis base yang dikenal di COC yaitu
1. Farming base : farming base adalah base yang mengutamakan resource (gold+elixer) sehingga yang dikawal ketat adalah gold dan elixer tersebut
Contoh base farming

2. Trophy Base : dari namanya sudah jelas base ini untuk mengejar trophy :D
Contoh Trophy Base

 3. Hybrid base : base yang satu ini seimbang antara menjaga Town Hall dan resource, memang sedikit ada persamaan dengan tipe trophy
Contoh Hybrid base

selain tipe base diatas masih ada lagi base base untik buatan para pemain COC yang menurut saya sangat kreatif contohnya :




Unik Unik bukan :D

No comments:

Post a Comment